Edisi
Labu Kuning atau yang sering disebut waluh oleh orang banjar, mencoba resep
yang saya dapat di internet dengan sedikit modifikasi, hasilnya lembut dan
wangi…..
Catatan
: Labu Kuning selain warnanya yang cantik juga memang enaaaak sekali diolah
menjadi aneka kue. Memasukan adonan ini ke
cetakan kurang banyak, jd hasilnya agak tipis, sekali hap langsung habis,
padahal dengan cetakan yg standar, qiqi
Bahan
A : (
kocok bahan sampai mengembang )
-
3
butir Telur Ayam ( 3 kuning + 1 putih )
-
90
gram Gula Pasir
Bahan
B :
-
250
Labu Kuning ( diblend dengan santan)
-
100
ml Santan Cair
-
35
ml Susu Cair
-
100
gram Tepung Terigu
Bahan C : Butter dan Margarin 75 gram (1:1, cairkan )
Bahan pelengkap : kurma (dipotong kotak kotak kecil )
Cara membuat :
1. Masukan bahan B kedalam bahan A
lalu aduk rata
2. Masukan bahan C kedalam adonan
diatas aduk rata
3. Panaskan cetakan kue lumpur
kemudian tuang adonan kedalam cetakan kue lumpur
4. Setengah matang masukan kelapa kurma
5.
Masak
sampai matang lalu angkat, Sajikan
0 comments:
Post a Comment